
Edi Apresiasi Penyelenggaraan Pemilu, Bawaslu Kukar Siap Kawal Pemilu dan Pilkada 2024
Benuanta.id – Bupati Kutai Kartanegara (Kukar), Edi Damansyah, mengapresiasi penyelenggaraan pemilu yang berjalan dengan baik. Hal ini disampaikannya dalam pertemuan audiensi dan silaturahmi dengan komisioner